Prefektur Aomori (青森県 Aomori-ken) adalah prefektur paling utara di pulau Honshu, Jepang.
Daerah
editAomori dibagi menjadi tiga wilayah utama, masing-masing dengan dialek mereka sendiri.
Semenanjung Tsugaru
editBerada di sisi barat prefektur ini, wilayah ini meliputi Aomori dan Hirosaki.
Semenanjung Shimokita
editSemenanjung berbentuk kapak ini berada di timur laut prefekur ini, wilayah ini meliputi kota Ōma dan Mutsu
Nanbu
editBerada di bagian tenggara prefektur ini, wilayah ini meliputi Hachinohe dan Misawa.
Kota
edit- Aomori - ibukota prefektur
- Hachinohe - kota dengan pantai yang indah
- Hirosaki - "Kyoto Utara", bekas ibukota klan Tsugaru
- Itayanagi - rumah dari Kapel Internasional, dan kebaktian gereja dalam bahasa Inggris
- Misawa - kota yang indah di tepi laut
- Mutsu - pusat administrasi Semenanjung Shimokita
- Tsuruta
- Goshogawara - rumah dari Festival Tachinebuta
Destinasi lainnya
edit- Danau Towada - danau kaldera yang indah
- Lembah Oirase - terkenal karena keindahannya
- Showa Daibutsu - patung Buddha raksasa di Aomori yang berada di kompleks kuil yang indah
- Shingo - kota kecil yang menampilkan tempat peristirahatan terakhir Kristus bagi kepercayaan orang aomori serta piramida Aomori
- Shirakami-Sanchi - Situs Warisan Dunia untuk hutan beechnya yang belum terjamag, terkenal dengan Air Terjun Anmon-no-Taki