- Untuk kegunaan lain, lihat Wy/id/Amsterdam (disambiguasi).
Amsterdam adalah ibukota negara Belanda. Dengan penduduk lebih dari satu juta orang, Amsterdam adalah kota terbesar dan merupakan pusat finansial dan budaya Belanda. Amsterdam juga mempunyai sebutan Venice of the North (Venice di Utara) karena kanal-kanalnya yang indah membelah kota, arsitektur kota yang sangat terpelihara dan jembatannya yang lebih dari 1.500 buah.

Pahami Edit
Amsterdam bukanlah pusat pemerintahan Belanda, sebab ibukota pemerintahan berada di Den Haag.
Menuju ke sini Edit
Dengan pesawat Edit
1 Bandar Udara Internasional Schiphol (IATA: AMS) (15km barat daya kota.). Bandara ini termasuk lima bandara tersibuk di Eropa, melayani lebih dari 63 juta penumpang pada tahun 2016. KLM adalah maskapai penerbangan terbesar yang beroperasi di Schiphol dan menawarkan penerbangan ke banyak kota besar di seluruh dunia. British Airways menawarkan 15 penerbangan per hari ke 3 Bandara London; Heathrow, Gatwick dan Kota London. Transavia, Vueling, TUIfly, Easyjet, dan maskapai berbiaya rendah lainnya melayani Schiphol, menawarkan layanan ke banyak kota di Eropa.
Lihat Edit
Beberapa tempat yang wajib dikunjungi antara lain Rijksmuseum, Museum Van Gogh, Anne Frank House, Pasar Bunga, Pasar Albert Cuyp, dan Vondelpark.
Berkeliling Edit
Makan Edit
- Appeltaart (Kue)
- Poffertjes (Panekuk mini)
- Bitterballen (Bakso bergaya Belanda)
Minum Edit
Tidur Edit
Tujuan berikutnya Edit